Pertanyaan Jawaban Kakak saya punya sawit umur 8 bulan. Produk NASA apa yang cocok untuk sawit yang berumur 8 bulan? Pergunakan POC NASA dan HORMONIK (4-5 : 1 tutup per tangki) untuk penyemprotan daun 1-2 bulan sekali, dan SUPERNASA 3,5 kg/hektar per 6 bulan bisa dikocorkan atau ditaburkan bersama NPK. Karena saya lihat di VCD kalau sawit bisa dipanen bila sudah berumur 3 tahun. Apakah…
Baca selengkapnyaTanya Jawab Tentang : Budidaya Tanaman Cengkeh Budidaya Tanaman Kopi Budidaya Tanaman Coklat Budidaya Tanaman Buah Mangga Budidaya Tanaman Buah Durian Budidaya Tanaman Buah Mangga Pertanyaan Jawaban Bagaimana cara pemupukan mangga yang udah berumur 7 tahun tidak dipelihara, supaya buahnya banyak? Langkah pertama yang bisa kita lakukan adalah memangkas daun (pangkas bentuk pohon) agar bisa berbentuk baik dan bercabang produksi lebih banyak. Kedua lakukan pemupukan…
Baca selengkapnyaPertanyaan Jawaban Padiku umur 40 hari, apakah habis menyemprot dengan pestisida padiku boleh disemprot dengan NASA – HORMONIK, atau selang berapa hari sesudahnya? Tidak ada keharusan untuk menunda penyemprotan, karena produk yang bapak akan aplikasikan adalah pupuk. Lain halnya jika setelah pestisida bapak menyemprot dengan BVR.. ini akan mengurangi efektifitas penyemprotan. Untuk penyemprotan padi dengan POWER NUTRITION dan HORMONIK yang bagus waktu pagi apa sore?…
Baca selengkapnya